• Home page
Tribrata News Bengkulu
Advertisement
  • Nasional
  • Bengkulu
  • Daerah
    • Berita Kota
    • Seluma
    • Bengkulu Selatan
    • Kaur
    • Kepahiang
    • Rejang Lebong
    • Lebong
    • Bengkulu Utara
    • Bengkulu Tengah
    • Mukomuko
  • Lensa Kegiatan
  • Video
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Bengkulu
  • Daerah
    • Berita Kota
    • Seluma
    • Bengkulu Selatan
    • Kaur
    • Kepahiang
    • Rejang Lebong
    • Lebong
    • Bengkulu Utara
    • Bengkulu Tengah
    • Mukomuko
  • Lensa Kegiatan
  • Video
No Result
View All Result
Tribrata News Bengkulu
No Result
View All Result
Home Bengkulu

Audiensi Pecinta Alam dengan Kapolda Bengkulu Bahas Kolaborasi Kepedulian Sosial dan Lingkungan

Yogi Yansyah by Yogi Yansyah
20/01/2026
in Bengkulu
0
Audiensi Pecinta Alam dengan Kapolda Bengkulu Bahas Kolaborasi Kepedulian Sosial dan Lingkungan
0
SHARES
9
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

TBnews, BENGKULU – Kapolda Bengkulu Irjen Pol. Mardiyono, S.I.K., M.Si. menerima silaturahmi Perkumpulan Gerakan Pecinta Alam (GPA) Gendong Adventure Bengkulu pada Senin, 19 Januari 2026, bertempat di ruang tamu Kapolda Bengkulu.

 

Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Bengkulu didampingi oleh Dirbinmas, Dirsamapta, Dansatbrimob, serta Kabidhumas Polda Bengkulu. Hadir pula Ketua Umum GPA Gendong Adventure Bengkulu beserta jajaran pengurus. Pertemuan ini menjadi momentum penting untuk mempererat komunikasi sekaligus membangun sinergi antara kepolisian dan komunitas pecinta alam dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, sekaligus menumbuhkan kepedulian terhadap pelestarian lingkungan hidup.

 

Ketua GPA Gendong Adventure Bengkulu memaparkan rencana program bertajuk Explore The Tropical Rainforest Sumatra – Edisi Bumi Rafflesia. Kegiatan tersebut dijadwalkan berlangsung pada 9 hingga 23 Februari 2026 di kawasan Hutan Lindung Rajamandara serta SD Negeri 23 Bungin Tambun, Kabupaten Kaur. Program ini meliputi pemantauan hutan hujan tropis, pendataan keanekaragaman hayati flora dan fauna endemik, serta edukasi lingkungan bagi anak usia dini.

 

Kapolda Bengkulu menyampaikan apresiasi atas inisiatif positif tersebut dan menegaskan bahwa Polda Bengkulu mendukung penuh kegiatan yang berorientasi pada pelestarian lingkungan. Dukungan ini sejalan dengan komitmen Polda Bengkulu yang secara berkelanjutan melaksanakan program penghijauan melalui penanaman pohon sebagai bentuk kepedulian lingkungan dan upaya mitigasi risiko bencana alam.

 

Kegiatan silaturahmi ditutup dengan sesi foto bersama sebagai simbol kebersamaan dan penguatan komitmen sinergi antara Polda Bengkulu dan GPA Gendong Adventure Bengkulu. Secara umum, seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar.

Previous Post

Ditpolairud Polda Bengkulu Laksanakan Patroli Perairan Gunakan Kapal Polisi XXVII-2005 dan Berikan Himbauan Keselamatan kepada ABK Kapal Tugboat

Next Post

Sinergi Akademik, Polda Bengkulu Dukung Peningkatan Kualitas Penelitian Mahasiswa STIK

Yogi Yansyah

Yogi Yansyah

Next Post
Sinergi Akademik, Polda Bengkulu Dukung Peningkatan Kualitas Penelitian Mahasiswa STIK

Sinergi Akademik, Polda Bengkulu Dukung Peningkatan Kualitas Penelitian Mahasiswa STIK

Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

25/01/2026
Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

24/01/2026
Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

23/01/2026
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Tips Membuka Akun Instagram yang Terkena Hack

Tips Membuka Akun Instagram yang Terkena Hack

06/11/2024
Kapolri Pimpin Kenaikan Pangkat 16 Pati Polri

Kapolri Pimpin Kenaikan Pangkat 16 Pati Polri

15/08/2024
Polda Bengkulu Gelar Pisah Sambut Wakapolda dan Kabidpropam, Serta Penyerahan Jabatan Irwasda

Polda Bengkulu Gelar Pisah Sambut Wakapolda dan Kabidpropam, Serta Penyerahan Jabatan Irwasda

21/06/2025
Momen Mengharukan, Kapolda Bengkulu Serahkan Tali Asih kepada Keluarga Anggota Polri yang Gugur dalam Menjalankan Tugas

Momen Mengharukan, Kapolda Bengkulu Serahkan Tali Asih kepada Keluarga Anggota Polri yang Gugur dalam Menjalankan Tugas

09/08/2024
Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta

Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta

6
Jaga Kamtibmas Tetap Aman, Personel Polres Rejang Lebong Pam KPU Dan Bawaslu

Jaga Kamtibmas Tetap Aman, Personel Polres Rejang Lebong Pam KPU Dan Bawaslu

5
Kapolsek Sindang Kelingi Tatap Muka dengan Masyarakat, Tingkatkan Kedekatan dan Keamanan Lingkungan

Kapolsek Sindang Kelingi Tatap Muka dengan Masyarakat, Tingkatkan Kedekatan dan Keamanan Lingkungan

2
Main Judi, 6 Warga Diamankan

Lagi Judi 4 Orang Di tangkap Polisi

1
Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

25/01/2026
Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

24/01/2026
Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

23/01/2026
Polwan Ditsamapta Polda Bengkulu Laksanakan Patroli Pengamanan Sholat Jumat

Polwan Ditsamapta Polda Bengkulu Laksanakan Patroli Pengamanan Sholat Jumat

23/01/2026
Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

Patroli Malam Dit Samapta Polda Bengkulu Ciptakan Rasa Aman di Malam Akhir Pekan

25/01/2026
Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

Kapolda Bengkulu Pimpin Offroad Jelajah Berkah Bhayangkara ke 2 di Batik Nau, Bengkulu Utara : Salurkan Bansos untuk Warga Terpencil

24/01/2026
Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

Tim Food Safety (FS) MBG Biddokkes Polda Bengkulu Melakukan Pemeriksaan Makanan di Dapur MBG SPPG Kandang Mas

23/01/2026
  • Home page
TRIBRATA NEWS POLRI

© 2015 TBNews - Tribrata News Bengkulu.

No Result
View All Result
  • Home page

© 2015 TBNews - Tribrata News Bengkulu.